Rabu, 23 Mei 2012

Assalamu'alaikum wr wb.....



Alhamdulillah......

Bersyukur mengajarkan kita untuk menjadi pribadi yang selalu ingat akan rahmat dan pemberian dari ALLAH SWT.

Hujan pagi membasahi permadani hijau yang membentang di bumi.
Dengan Bismillah ku niatkan dalam hati memulai aktifiti hari ini.

Assalamu'alaikum wr wb.....
sahabatku yang ku rindui.....
Apa kabar kalian pagi ini......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar